Diskominfo, Singaparna- Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tasikmalaya melakukan dialog interaktif "Jaksa Menyapa" dengan mengangkat tema "Perlindungan Anak" di Radio LPPL Purbasora 105,7 Pas FM, Rabu (17/2/2021).
_
Narasumber Jaksa Menyapa Kasi Intelijen Donni Roy Hardi, SH, dan Kasi Tindakan Pidana Umum Rizal Sanusi, SH, Kasi Perdata dan TUN Endang Darsono, serta dipandu oleh Supriyatno,S.IP.